You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Ketewel
Desa Ketewel

Kec. Sukawati, Kab. Gianyar, Provinsi Bali

Jl. Raya Ketewel, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Email: [email protected]. Telp: (0361)297474.

SOSIALISASI PROGRAM DESA DAN PENYERAHAN BANTUAN DANA KHUSUS DI DESA KETEWEL

I WAYAN YEDO PURNAYASA 09 Desember 2024 Dibaca 55 Kali
SOSIALISASI PROGRAM DESA DAN PENYERAHAN BANTUAN DANA KHUSUS DI DESA KETEWEL

Om Swastyastu,

Senin, 4 November 2024

Pemerintah Desa Ketewel telah melaksanakan kegiatan sosialisasi program desa serta penyerahan simbolis bantuan dana keuangan khusus dalam program pembinaan seni budaya, adat & tradisi, dan olahraga kepada 15 Banjar yang ada di Desa Ketewel. Setiap Banjar menerima bantuan sebesar 40 juta Rupiah, yang bersumber dari APBDes Tahun Anggaran 2024 dan Dana BHP Daerah Kabupaten Gianyar.

Bantuan tersebut terbagi dalam empat program utama yang bertujuan untuk memperkuat pelestarian budaya dan pengembangan olahraga di desa, yakni:

  1. Punia Aci Piodalan Banjar – 10 juta Rupiah
  2. Pembinaan Sekhe Santhi – 10 juta Rupiah
  3. Pembinaan Sekhe Gong – 10 juta Rupiah
  4. Pembinaan Bidang Olahraga (STT) – 10 juta Rupiah

Pada hari keempat pelaksanaan kegiatan, program ini telah disosialisasikan dan diterima dengan baik oleh Prejuru serta krama Banjar Kucupim dan Banjar Rangkan. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian program yang akan dilanjutkan hingga seluruh 15 Banjar di Desa Ketewel mendapatkan manfaat dari bantuan tersebut.

Pemerintah Desa Ketewel mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat dalam mendukung kelancaran kegiatan ini, terutama kepada Prejuru dan krama Banjar Kucupim serta Banjar Rangkan. Semoga bantuan ini dapat memberikan manfaat yang besar dalam mendukung pelestarian seni, budaya, adat, tradisi, dan olahraga di Desa Ketewel. Program ini diharapkan terus berlanjut dengan hasil yang positif untuk kemajuan bersama.

#KETEWELBISA

APBDes 2022 Pelaksanaan

Pendapatan
Rp 3.213.009.124,00 Rp 3.747.897.518,00
85.73%
Belanja
Rp 2.930.321.494,00 Rp 3.917.268.393,00
74.81%
Pembiayaan
Rp 169.370.875,00 Rp 169.370.875,00
100%

APBDes 2022 Pendapatan

Lain-Lain Pendapatan Asli Desa
Rp 9.457.343,00 Rp 16.887.518,00
56%
Dana Desa
Rp 985.475.000,00 Rp 985.475.000,00
100%
Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi
Rp 727.485.000,00 Rp 1.193.482.000,00
60.95%
Alokasi Dana Desa
Rp 1.334.553.000,00 Rp 1.334.553.000,00
100%
Bantuan Keuangan Provinsi
Rp 148.000.000,00 Rp 148.000.000,00
100%
Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota
Rp 0,00 Rp 63.000.000,00
0%
Lain-Lain Pendapatan Desa Yang Sah
Rp 8.038.781,00 Rp 6.500.000,00
123.67%

APBDes 2022 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa
Rp 1.753.795.807,00 Rp 1.929.543.972,00
90.89%
Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa
Rp 414.042.514,00 Rp 902.873.665,00
45.86%
Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa
Rp 159.362.000,00 Rp 376.302.000,00
42.35%
Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa
Rp 207.121.173,00 Rp 292.548.756,00
70.8%
Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa
Rp 396.000.000,00 Rp 416.000.000,00
95.19%