
Om Swastyastu,
Minggu, 15 Desember 2024
Kegiatan Perayaan Hut PKK ,WHDI & Kopwan Desa Ketewel dalam Rangkaian Perayaan Hari Ibu di Desa Ketewel Melaksanakan Kegiatan Lomba Senam Ceria antar Lembaga di PKK Desa Ketewel Astungkara Sudah Berjalan lancar & Selalu Menjaga Kekompakan.
Dengan terselenggaranya kegiatan ini, diharapkan seluruh PKK di Desa Ketewel dapat terus menjaga kekompakan dan semangat mereka. Desa Ketewel berkomitmen untuk terus mendukung dan menyediakan berbagai kegiatan yang bermanfaat bagi seluruh lapisan masyarakat.
#KETEWELBISA