
Om Swastiastu
Minggu, 06 November 2022
Telah berlangsung acara launching program Arnawa Maha Amreta (Laut Sebagai Sumber Kehidupan) Rangkaian Acara dari Yayasan Puri Kauhan Ubud bekerja sama dengan Kementrian Kelautan dan Perikanan RI, Dinas Ketahan pangan Kelautan dan Perikanan Kab.Gianyar. yang di hadiri oleh Menteri KKP RI ( Bapak Sakti Wahyu Trenggono), Dirjen Kebudayaan RI (Dr. Hilmar Farid), Ketua Yayasan Puri Kauhan Ubud sekaligus Sebagai Staff Khusus Kepresidenan RI (A.A.G.N Ari Dwipayana)dan undangan yg hadir lainnya. Di lanjutkan dengan acara Jaladhi Prakreti, Seminar jejak Pelabuhan Kuno di Ketewel, dan Kearifan Bahari Masyarakat Bali dengan Menghadirkan Narasumber :
- Prof.Dr. Darma Putra (Ketua tim peneliti)
- Ida Pedanda Gede Wayahan Wanasari (Griya Wanasari Sanur )
- Drs. Ida Bagus Sidemen, Su. (Sejarawan Senior Universitas Udayana )
- Prof. Dr. I Wayan Ardika ( Arkeolog Universitas Udayana
- I Wayan Artana ( Tokoh Masyarakat Desa Ketewel)
Dengan di pandu oleh Moderator Wayan Juniartha.
Om Santih Santih Santih Om


